Berikut Jawaban V-Class Sistem Operasi yang meliputi :
Sistem File : Sistem File merupakan metode penyimpanan dan pengorganisasian file atau
media penyimpanan komputer dalam mengatur lokasi file tersebut.
Sistem I/O : Unit Input/Output (I/O) adalah bagian dari mikroprosesor yang digunakan
oleh mikroprosesor itu untuk berhubungan dengan dunia luar. Unit input
adalah unit luar yang digunakan untuk memasukan data dari luar kedalam
mikroprosesor ini, contohnya data yang berasal dari keyboard dan mouse.
sedangkan unit output biasanya untuk menampilkan data contohnya monitor,
printer, dll.
Sistem Penyimpanan
Download Jawaban V-Class